News

Tebing setingi 15 meter longsor di Gang Makam, Kecamatan Bogor Barat, Kota Bogor. Longsor mengakibatkan pohon tumbang dan menyumbat aliran Sungai Cidepit hingga menggenangi rumah warga.
Perwakilan Jakpro, Putra Perdana, mengatakan pertemuan itu untuk memberikan informasi perkembangan terkini persiapan yang berjalan sebelum warga menghuni KSB.
Mantan Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron lolos seleksi hakim agung. Ghufron dinyatakan telah memenuhi persyaratan administrasi.
Wayan Sudirta mengaku heran mengapa ambulans bisa ditilang, padahal termasuk jenis kendaraan yang memiliki hak istimewa di jalan.
Kemlu mengungkap adanya belasan pekerja migran Indonesia (PMI) menjadi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) di Dubai, Uni Emirat Arab.
Nelayan Filipina menemukan lima drone bawah air di lepas pantai negara itu. Militer Filipina menyebut salah satu drone itu telah mengirimkan sinyal ke China.
Argo menjelaskan e-TLE membaca nomor polisi kendaraannya, bukan jenis kendarannya. Sistem itu membuat kendaraan ambulans bisa tertangkap e-TLE.
Wakil Ketua Umum (Waketum) Partai Golkar, Ahmad Doli Kurnia, menyoroti dugaan anggota DPRD Sumut mencekik leher pramugari di dalam pesawat rute Gunungsitoli (GNS) menuju Medan Kualanamu (KNO). Doli ...
Pemprov Banten juga menjamin perlindungan identitas warga yang melaporkan temuan pungli di Samsat wilayah Banten.
Parlemen Singapura dibubarkan pada Selasa (15/4) waktu setempat menjelang pemilu nasional yang akan digelar pada 3 Mei mendatang.
Penembakan mematikan yang diduga terkait rivalitas antar geng kriminal melanda kota Gothenburg, Swedia. Sedikitnya dua orang tewas dalam penembakan itu.
Amerika Serikat (AS) mengerahkan pesawat pengebom B-1B ke Semenanjung Korea dalam latihan udara gabungan dengan sekutunya, Korea Selatan (Korsel). Pengerahan pesawat pengebom AS ini juga dimaksudkan ...